Jumat, 27 Desember 2024

Wali Solok ikuti gowes bersama Rakernas APEKSI

Administrator
Minggu, 14 Agustus 2022 12:27 WIB
Wali Solok ikuti gowes bersama Rakernas APEKSI

Solok , Rakernas Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) ke XV di Kota Padang dimeriahkan dengan sepeda santai. Pada kesempatan tersebut, Wali Kota Solok H. Zul Elfian Umar, SH, M.Si juga ikut Gowes bersama peserta Rakernas APEKSI, pada Selasa (09/08/2022).

Wako juga menjelaskan, bersepeda atau yang lebih populer dengan istilah gowes, merupakan olahraga yang paling digemari saat ini. Apalagi disaat pandemi Covid-19, gowes menjadi salah satu cara untuk menjaga kesehatan tubuh.

“Gowes ini, dipimpin langsung oleh Ketua Dewan Pengurus APEKSI, yang juga Wali Kota Bogor, Bima Arya, dan bersama Wali Kota lainnya yang hadir dalam Rakernas APEKSI ini,” ungkapnya.

Kegiatan bersepeda ini, diawali dari depan Hotel Santika Premiere pukul 7 pagi, menuju jalur sepanjang pantai Padang dan finish di Pantai Purus, untuk kegiatan berikutnya.

Sesampainya di Finish, para Wali Kota langsung turut serta mengaduk Randang yang dimasak oleh seluruh kota. Tidak lupa pula, turut serta dalam mengocok Teh Talua dan mencicipi minuman penambah energi tersebut.

Semoga kegiatan ini, dapat menjadi contoh untuk masyarakat dan komunits lainya, dalam mensosialisasikan bersepeda untuk menjaga kesehatan dan imun tubuh. (Yose)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
SHARE:
Berita Terkait
Polda Sumut Gelar Refleksi Akhir Tahun 2024: Fokus pada Polisi yang Transparan, Akuntabel, dan Profesional

Polda Sumut Gelar Refleksi Akhir Tahun 2024: Fokus pada Polisi yang Transparan, Akuntabel, dan Profesional

Natal 2024 Berjalan Aman & Damai, Kyai Khambali: Apresiasi Kapolrestabes Medan Kombes Gidion Arif Setiawan

Natal 2024 Berjalan Aman & Damai, Kyai Khambali: Apresiasi Kapolrestabes Medan Kombes Gidion Arif Setiawan

Jagal Teluh: Dendam Psikopat yang Menyeramkan, Teror Teluh Menghantui Bioskop 27 Februari 2025!

Jagal Teluh: Dendam Psikopat yang Menyeramkan, Teror Teluh Menghantui Bioskop 27 Februari 2025!

Didi Mahardhika Soekarno: Hasto Kristiyanto Down Grade Perjuangan Bung Karno

Didi Mahardhika Soekarno: Hasto Kristiyanto Down Grade Perjuangan Bung Karno

Hasto Bawa-Bawa Bung Karno, Didi Mahardhika Soekarno: Sesat Logika

Hasto Bawa-Bawa Bung Karno, Didi Mahardhika Soekarno: Sesat Logika

Open House di Rumdin Kapolda Sumut, Pj Gubernur Sumut Bersyukur Perayaan Natal Berjalan Kondusif dan Aman

Open House di Rumdin Kapolda Sumut, Pj Gubernur Sumut Bersyukur Perayaan Natal Berjalan Kondusif dan Aman

Komentar
Berita Terbaru