Senin, 17 Maret 2025

Tingkatkan Kesejahteraan Ekonomi, Serikat Nelayan NU Kota Medan Akan Bangun Koperasi

Administrator
Minggu, 16 Maret 2025 13:52 WIB
Tingkatkan Kesejahteraan Ekonomi, Serikat Nelayan NU Kota Medan Akan Bangun Koperasi
Istimewa

Medan- Peningkatan taraf hidup masyarakat nelayan harus mendapat perhatian secara lebih layak, karena nelayan juga merupakan bagian dari penyumbang bagi pembangunan negri ini.
Meski saat ini keterpurukan ekonomi masyarakat nelayan jauh dari harapan, Namun dalam kesepakatannya jajaran pengurus Serikat Nelayan NU Kota Medan akan meningkatkan program kerja dengan,' Gerakan Peningkatan Ekonomi Bagi Pekerja Nelayan"

Hal ini disampaikan Drs Bustami Manurung selaku Ketua Serikat Nelayan NU Kota Medan didampingi Misran wakil ketua I, M Aritonang wakil ketiua II, Syaiful sekreraris, Nazar ST wk sekretaris, wkl.ketua dan segenap pengurus dan penasehat, karno, mahadi, alex zulkarnain saat gelar rapat pengurus bersama para Nelayan, sekaligus gelar berbuka puasa Ramadhan berlangsung di kawasan Tangkahan Terjun Kec.Medan Marelan, Jumat (14/03-2025).

Menurutnya, peningkatan taraf ekonomi masyarakat Nelayan yang ada di daerah Terjun dan sekitar Kota Medan ini. Nantinya akan kita akomodir dan kita kembangkan lewat Koperasi. Kerena menurut hemat kami dengan adanya koperasi bagi nelayan, maka usaha masyarakat akan lebih dipermudah. Karena koperasi merupakan sebuah wadah gotong-royong dan kebersamaan.

Banyak manfaat yang akan kita berikan kepada nelayan lewat koperasi ini secara kedepannya. Dimana berbagai kebutuhan para nelayan dapat di akses dan di permudah dengan sistim termanejemen. Selain itu kita berharap, koperasi yang di bangun lembaga NU ini, bisa menampung berbagai keluhan-keluhan para Nelayan.

Jadi dengan adanya koperasi ini, kita berharap kehidupan para nelayan bisa lebih baik. Karena koperasi ini juga merupakan wadah kemitraan pemerintah.
Untuk kita sangat optimis kerjasama antara Nelayan, Koperasi dan instansi pemerintah serta instansi swasta lainnya dapat memberikan kemajuan bagi para Nelayan yang juga bagian dari anak Negri ini, " tegas Bustami.rel

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
Sumber
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Polrestabes Medan Bongkar Jaringan Narkotika Antar Propinsi, 34 Kg Sabu Disita

Polrestabes Medan Bongkar Jaringan Narkotika Antar Propinsi, 34 Kg Sabu Disita

Ramadan 1446 H Penuh Berkah, Ketua Pewarta Berbagi Sembako di Jumat Barokah

Ramadan 1446 H Penuh Berkah, Ketua Pewarta Berbagi Sembako di Jumat Barokah

Polrestabes Medan Ringkus 35 Tersangka Narkoba

Polrestabes Medan Ringkus 35 Tersangka Narkoba

Polrestabes Medan Kerahkan Puluhan Satgas Anti Tawuran Jaga Wilayah Tembung

Polrestabes Medan Kerahkan Puluhan Satgas Anti Tawuran Jaga Wilayah Tembung

Plt Wakapolrestabes Medan Pimpin Apel dan Patroli Satgas Anti Tawuran di Sunggal

Plt Wakapolrestabes Medan Pimpin Apel dan Patroli Satgas Anti Tawuran di Sunggal

Polda Sumut Belum Temukan Bukti Suap dari Pelaku Narkoba Ada Kedekatan Oknum dengan Tersangka

Polda Sumut Belum Temukan Bukti Suap dari Pelaku Narkoba Ada Kedekatan Oknum dengan Tersangka

Komentar
Berita Terbaru