Rabu, 19 Maret 2025

FIFGROUP Hadirkan SPEKTRA Meriah di Dua Kota Secara Bersamaan

Administrator
Selasa, 04 Maret 2025 20:41 WIB
FIFGROUP Hadirkan SPEKTRA Meriah di Dua Kota Secara Bersamaan
Penyaluran dana sosial syariah dengan total senilai Rp72 juta melalui program bantuan sosial Corporate Social Responsibility (CSR) FIFGROUP Peduli oleh seluruh jajaran manajemen FIFGROUP dan PT Astra Multifinance kepada masing-masing 5 perwakilan Yayasan
Jakarta – PT Federal International Finance (FIFGROUP) menghadirkan program spesial SPEKTRA Meriah di dua kota, yakni Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta dan Balikpapan, Kalimantan Timur secara bersamaan. Acara yang digelar pada 3-9 Maret 2025 ini menghadirkan berbagai penawaran menarik untuk membantu masyarakat mewujudkan segala macam kebutuhan dan impian mereka. Acara ini terbuka secara gratis bagi seluruh masyarakat.

Kegiatan SPEKTRA Meriah di Yogyakarta digelar di Jogja City Mall, sedangkan SPEKTRA Meriah Balikpapan dilaksanakan di Plaza Balikpapan. SPEKTRA Meriah di kedua kota itu juga menghadirkan berbagai aktivitas seru, seperti hiburan dan permainan yang menyemarakkan suasana acara. Kegiatan SPEKTRA Meriah Balikpapan, misalnya, akan dimeriahkan dengan lomba Da'i Cilik, Fashion Show Muslimah, di samping acara SPEKTRA Got Talent serta lomba mewarnai anak-anak.

Dengan mengusung jargon Satu Solusi Untuk Semua Kebutuhan, kegiatan SPEKTRA Meriah tersebut menghadirkan 5 layanan brand services FIFGROUP, yakni SPEKTRA untuk produk elektronik, gadget, dan perabot rumah tangga, FIFASTRA untuk pembiayaan sepeda motor Honda, DANASTRA dengan layanan kredit multiguna, FINATRA untuk pembiayaan UMKM, serta AMITRA dengan pembiayaan syariah untuk haji dan umrah. red/hm

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Sumber
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
FIFGROUP Meraih Dua Penghargaan Gold di WOW Brand Award 2025

FIFGROUP Meraih Dua Penghargaan Gold di WOW Brand Award 2025

FIFGROUP Raih Penghargaan Best Women Empowerment Company Awards 2025

FIFGROUP Raih Penghargaan Best Women Empowerment Company Awards 2025

FIFGROUP Dukung Pendidikan  448 Anak Karyawan se-Indonesia Terima Beasiswa Prestasi

FIFGROUP Dukung Pendidikan 448 Anak Karyawan se-Indonesia Terima Beasiswa Prestasi

FIFGROUP Libatkan Total Lebih dari 19.500 Guru dan Siswa dalam Program MENYALA

FIFGROUP Libatkan Total Lebih dari 19.500 Guru dan Siswa dalam Program MENYALA

FIFGROUP Terpilih Menjadi Top 5 Graduate Employer Award 2024

FIFGROUP Terpilih Menjadi Top 5 Graduate Employer Award 2024

FIFGROUP dan MPM Honda Jatim Gelar Pelatihan Safety Riding

FIFGROUP dan MPM Honda Jatim Gelar Pelatihan Safety Riding

Komentar
Berita Terbaru